Friday, March 17, 2017

10 Cover Game Paling Aneh dan Terburuk Sepanjang Masa


7 Foto Selfie Mengerikan Berujung Maut

Selfie di zaman yang serba canggih ini memang telah menjadi salah satu aktivitas yang sulit untuk dihindari ya oleh anak-anak gaul masa kini. Tapi apapun yang berlebihan pasti tidak baik ya. Berikut ini merupakan kasus-kasus selfie yang berujung maut bagi yang melakukannya. Penyebabnya bisa bermacam-macam, bisa dikarenakan bencana atau karena kelalaian pribadi.

20 Foto Pertama yang Paling Bersejarah di Dunia (Part 1)

Semua yang diciptakan oleh manusia pasti ada awalnya. Tentu saja itu juga berlaku untuk teknologi. Berikut ini akan kami sajikan khusus untuk kamu, 20 foto pertama yang paling bersejarah di dunia. Melalui tema yang spesial ini, akan dibagi ke dua bagian terpisah, masing-masing berisi 10 foto dengan penjelasan lengkap mengenai sejarah dari foto tersebut. Ayo kita mulai part 1 dari 20 Foto Pertama Paling Bersejarah di Dunia.

Kenapa Super Mario Bros Jalan Dari Kiri Ke Kanan? Ini Dia Jawabannya

Kamu pernah kepikiran nggak sih, kenapa game Super Mario atau game-game side-scrolling lainnya harus berjalan dari kiri ke kanan layar? Kalo tokoh utamanya berjalan dari kanan ke kiri memang kenapa? Apakah dunia akan kacau dan Duo Serigala akan bubar apabila begitu? Kami akhirnya mendapatkan jawabannya nih.
Makanya pantengin terus artikel ini, karena kamu akan dapet jawaban penting dan akhirnya pertanyaan kita selama ini bisa terjawab.


5 Tindakan Hack Paling Ekstrem Terhadap Tubuh

Body hack atau biohacking sepertinya telah menjadi salah satu perbuatan yang menjamur belakangan ini ya. Terinspirasi dari film-film fiksi ilmiah, kini beberapa orang rela untuk memodifikasi tubuhnya sehingga bermuatan elektronik. Alasannya bermacam-macam, ada yang memang mengejar gengsi, ideologi, dan ada juga yang melakukannya demi perkembangan ilmu pengetahuan. Semua itu apabila dilihat oleh orang awam justru mengundang rasa takjub atau bahkan jijik, seperti beberapa body hack berikut ini.
Berikut ini kami persembahkan 5 body hack paling ekstrim yang pernah ada, disusun berdasarkan list dari salah seorang penulis Gizmodo yaitu Kate Knibbs. Mari kita mulai daftarnya.

Thursday, March 16, 2017

Apa Itu Worm, Virus, Trojan, Adware, Spyware, Spam, Bot, dan Ransomware?

Dalam dunia digital, kamu pasti kenal betul apa itu yang disebut dengan virus. Namun, apakah kamu tahu jenis dan perbedaan dalam setiap virus tersendiri? Atau, tahukah kamu apa itu virus dalam arti sesungguhnya?
Melalui artikel ini, Jaka akan memberikan apa itu worm, virus, trojan, adware, spyware, spam, bot, dan ransomware. Semoga dengan artikel ini kamu tidak lagi bingung dalam perbedaan tersebut.

Beginilah Wujud Asli Film Sebelum dan Sesudah Editing

Sering kali kita menyaksikan efek keren di film-film besar, sebut saja seperti The Avengers, Hulk, atau bahkan Spiderman. Tapi tahukah kamu, dibalik kerennya film tersebut, ternyata ada hal unik dalam pembuatan atau pengambilan gambar pada film tersebut.
Ternyata efek-efek seperti hancurnya gedung tinggi dan pegunungan yang hampir tak terbayang lokasinya dimana, bisa dibuat dengan begitu mudah tanpa harus ke lokasi aslinya langsung. Penasaran? Lihat foto-foto berikut:

Ini Perbedaan antara Hacker, Developer, dan Programmer

Saat berbicara mengenai profesi yang bekerja mengutak-atik kode software komputer, terlintas tiga buah profesi. Profesi tersebut yaitu programmer, developer dan hacker. Memang ketiganya ini profesi yang sangat butuh pemahaman akan coding.
Ketiga profesi tersebut dari namanya saja sudah jelas berbeda, namun terkadang ada beberapa orang yang salah kaprah dan menganggapnya sama. Apakah kamu salah satunya? Jika iya, nih Jaka kasih tahu beda antara hacker, developer dan programmer.

Seperti Inilah Cara Kerja Mesin Pencari Google

Semua pengguna internet pasti kenal dengan mesin pencari yang paling ternama di dunia, yaitu Google. Mungkin kita pernah bertanya-tanya, "Gimana sih cara kerja Google?". Apakah Google mencari satu persatu website yang ada di dunia? atau sang pemilik website harus mendaftarkan web-nya ke Google?
Ya, banyak orang yang beranggapan seperti itu. Tapi pada kenyataannya TIDAK. Google lebih canggih dari itu, Ada sebuah mekanisme program yang sudah dirancang untuk mencari seluruh informasi di website-website yang ada di Internet dan dikumpulkan menjadi satu.

Jangan Ngecas Smartphone dengan Laptop, Ini 3 Bahayanya!

Bagi kalian yang aktif beraktivitas di luar, pasti sudah tidak asing jika harus bepergian membawa power bank; agar jika baterai smartphone habis kamu tidak kesulitan. Karena tidak mau ribet bawa laptop dan power bank di tas, kamu mungkin lebih memilih nge-charge smartphone menggunakan laptop.
Mengisi ulang smartphone dengan laptop boleh saja kamu lakukan di saat darurat. Tapi, jangan sering-sering ya! Pasalnya ada bahaya yang mengancam jika kamu sering mengisi ulang smartphone dengan laptop.

Ini 9 Robot Canggih yang Digunakan di Medan Perang

Teknologi robot sudah umum digunakan dalam berbagai bidang, misalnya saja industri, kesehatan, bahkan militer sekalipun. Di dunia militer, nyatanya robot bisa juga digunakan dalam medan peperangan. Dengan segala kecanggihannya bisa jadi membuat kamu merinding loh.
Namun, jangan harap robot militer ini seperti memiliki bentuk seperti Mobile Suit Gundam atau Evangelion guys. Mulai dari yang seukuran jari hingga menyerupai tubuh manusia, berikut 9 robot canggih di dunia yang digunakan di medan perang.

Apa Sih Gunanya Resolusi Kamera yang Tinggi di Smartphone?

Banyak orang menggunakan smartphone dengan resolusi kamera yang luar biasa keren. Tapi, apakah kamu tahu gunanya resolusi kamera yang tinggi di smartphone itu berfungsi untuk apa?
Jika kamu mempertanyakan hal itu, kamu dapat melihat jawabannya di bawah ini. Sebab, terkadang meski tidak terlalu berpengaruh dalam kehidupan kamu, kamu harus paham apa gunanya resolusi kamera yang tinggi di smartphone itu untuk apa.

5 Alasan Kenapa PC/Laptop Gaming Lebih Baik daripada Game Konsol

Untuk memainkan game terbaru saat ini, banyak pilihan platform gaming. Mulai dari Playstation 4, Xbox One, Laptop ASUS ROG hingga PC rakitan. Namun secara garis besarnya lagi, dibagi jadi dua pilihan yaitu PC/laptop gaming dan game konsol.
Di antara keduanya sebetulnya masing-masing punya kelebihan dan kekurangan. Namun kali ini, Jaka ingin membahas dari segi kelebihan apabila kamu memilih PC/laptop gaming. Tanpa berlama-lama lagi, yuk simak pembahasannya sebagai berikut!

Ini Beda Antara USB A, B, C, 1.0, 2.0, 3.0 dan 3.1

Agar bisa terhubung antara perangkat yang satu dengan yang lain, paling mudah yaitu melalui USB. Dengan USB, kamu bisa menghubungkan smartphone, flashdisk, hard disk external dan masih banyak lagi.
Dengan ada banyaknya perangkat, membuat jenis USB juga jadi beragam. Agar kamu nggak keliru, kali ini Jaka ingin membahasnya. Tanpa berlama-lama lagi, yuk simak pembahasan pengenai beda antara USB A, B, C, 1.0, 2.0, 3.0, 3.1 ini!

Inilah Perbedaannya FAT32, NTFS, dan exFAT!

Sering kali jika kamu ingin format flashdisk, kamu masih suka bingung dengan perbedaan file system FAT32, NTFS, dan exFAT. Memang, apa sih bedanya, dan apa kelebihan dari masing-masing format tersebut?
Tenang, melalui artikel ini Jaka akan memberikan penjelasan tentang apa itu FAT32, NTFS, dan juga exFAT. Jika sudah gak sabar, kamu bisa lho untuk melihat penjelasannya di bawah ini.

Fungsi Lain Airplane Mode yang Wajib Kamu Ketahui

Fungsi Lain Airplane Mode - Airplane Mode dalam smartphone (Android, iOS, Windows Phone dan BlackBerry) tentunya sudah banyak yang tau. Airplane Mode atau Modus Penerbangan ini disediakan bagi pengguna smartphone yang ingin tetap menggunakan perangkatnya tanpa takut mengganggu sistem komunikasi pesawat saat terbang.
Namun selain untuk keselamatan, tahukah kamu bahwa Airplane Mode memiliki fungsi lain yang sebenarnya juga bisa kita gunakan saat kita di darat (tidak sedang terbang). Kira-kira apa saja fungsi lain Airplane Mode yang bisa kamu gunakan di darat? Berikut adalah ulasan lengkapnya:

25+ Foto Ruang Kerja Tokoh-tokoh Terkenal di Dunia

Mempunyai ruang kerja yang bagus tentu dambaan semua orang. Namun, apakah kamu pernah mengira ternyata ruang kerja orang-orang terkenal seperti Mark Zuckerberg, Steve Jobs, Bill Clinton, Albert Einstein, dan lainnya mempunyai ruang kerja yang begitu sederhana.
Dalam artikel kali ini JalanTikus akan memberikan foto-foto ruangan kerja orang-orang terkenal dari seluruh dunia. Ada yang mempunyai ruang kerja rapi, namun ada juga yang berantakan. Ruang kerja tersebut tentunya sesuai dengan keahlian orang yang memilikinya.


Bill Gates: CTRL+ALT+DEL adalah Kesalahan

Bill Gates, yang banyak orang kenal sebagai pendiri Microsoft Corporation atau lebih dikenal sebagai pencipta Sistem Operasi Windows ini mengungkapkan kalau kombinasi tombol CTRL+ALT+DEL adalah sebuah kesalahan.
CTRL+ALT+DEL sendiri adalah kombinasi yang berfungsi untuk membuka fitur Task Manager yang ada di Windows. Tidak hanya itu, pada versi Windows baru seperti Windows 7, Windows 8 atau bahkan Windows 10, kombinasi CTRL+ALT+DEL dirancang memiliki banyak fitur yang berguna bagi pengguna.


5 Ritual Khusus untuk Melihat Hantu

Hantu secara umum merujuk kepada roh atau arwah yang meninggalkan badan setelah kematian.
Banyak penggambaran hantu di film-film, mereka nampak menakutkan. Meski begitu, kamu mungkin penasaran ingin melihat seperti apa sih sosok hantu itu? Nah, buat kamu yang penasaran, Jaka ada 5 ritual khusus yang akan membuat kamu bisa melihat hantu.
Jika kamu memiliki nyali tinggi dan penasaran banget seperti apa sosok hantu itu, coba saja praktikkan apa yang Jaka jabarkan. Konon dengan ritual ini kamu beneran bisa melihat hantu. Tapi ingat, Jaka tidak bertanggung jawab jika ternyata kamu benar-benar melihat mereka.


Ternyata Ini Pesan Rahasia di Logo Microsoft

Sebuah logo akan melambangkan pandangan dan bagaimana sebuah perusahaan bekerja. Tak terkecuali Microsoft, sebuah perusahaan raksasa teknologi dunia. Tanpa kamu sadari, mungkin setiap hari kamu menggunakan produk-produk keluaran Microsoft.
Tapi pernahkah kamu menyadari, apa maksud di balik warna pada logo baru Microsoft? Pada 2012, Microsoft merombak besar-besaran logo mereka. Dalam logo barunya, terdapat 4 persegi seperti jendela, dengan warna khas seperti pada OS Windows.
Microsoft juga menggunakan font Segoe yang digunakan pada seluruh produk miliknya, loh! Nah, biar kamu nggak lagi penasaran, yuk simak pembahasan berikut.


20 Logo Keren Dengan Pesan Tersembunyi Di Dalamnya

Pesan tersembunyi dapat kita temui di mana saja. Salah satunya ya bisa saja ada di dalam logo yang setiap hari kita lihat. Salah seorang desainer grafik yaitu Ji Lee berusaha untuk mengangkat fenomena tersebut ke dalam karya terbarunya yang fenomenal.
Mengusung "Word As Image" sebagai nama dari proyeknya tersebut, Lee ingin menyampaikan pesan dan seni tipografi secara unik dan keren melalui karya logonya. Ini dia 20 logo karya Ji Lee yang memiliki pesan tersembunyi di dalamya.


Jika Bisa Mengelolanya, Kotoran Manusia Bisa Jadi Emas

Percaya nggak sih kamu kalau hal yang setiap hari kamu buang ke toilet itu berpotensi menjadi emas? Nggak kepikiran sama sekali kan! Tapi ternyata pikiran kita beda dengan pikiran para peneliti dari US Geological Survey (USGS). Mereka mencari cara untuk menekan logam mulia seperti emas dan perak keluar dari limbah padat.
Saat limbah kotoran tiba di suatu pabrik pengolahan limbah, kotoran itu dipisahkan menjadi biosolid dan air. Biosolid itu nantinya ada yang dibuang dan ada yang digunakan sebagai pupuk. Kathleen Smith, ahli geologi dari USGS berpikir bahwa biosolid ini bisa dibuat lebih dari sekedar pupuk, mereka penuh dengan partikel kecil dari logam yang bisa dimanfaatkan untuk produk kecantikan, deterjen, bahkan pakaian tahan bau.

Bocor! Ini Harga dan Tanggal Rilis Prosesor AMD Ryzen 5 Terbaru

Sedang booming di dunia komputer, sebuah prosesor terbaru besutan AMD yaitu Ryzen. Dikatakan hasil benchmark untuk prosesor ini adalah sebagai yang tercepat di kelasnya. Selain sangat cepat, AMD Ryzen juga memiliki harga terjangkau.
Seri AMD Ryzen yang baru tersedia yaitu AMD Ryzen 7, di mana harganya cukup lumayan. Apabila kamu sedang menunggu yang lebih murah, ada kabar baik buat kamu. Karena harga dan tanggal rilis AMD Ryzen 5 sudah bocor! Mau tahu?

Jangan Gaptek! 35 Singkatan Ini Harus Kamu Tahu Kepanjangannya

35 Singkatan dan Kepanjangan Istilah Dalam Teknologi

16. WINDOW





Windows Vista akan Menghembuskan Nafas Terakhir

Windows Vista adalah sistem operasi sebagai versi update dari Windows XP yang diluncurkan pada 8 November 2006 untuk pengguna bisnis. Berikutnya pada 30 Januari 2007, Microsoft merilis untuk pengguna rumahan.
Peluncuran Windows Vista ini berjarak lebih dari lima tahun sejak peluncuran Windows XP pada 25 Oktober 2001. Sistem operasi ini diharapkan dapat mendulang sukses seperti pendahulunya. Apakah berhasil?